Rabu, 18 April 2018

Menu Rotasi 2.1 Chinese Food (Indonesia Version)


 Rabu , 18 April 2018


   Daily Activity  :


     Setiap pagi tiap kita memasuki dapur kita wajib melakukan oneline dan sesudah itu kita di absen oleh kakak senior lalu peralatan kami di periksa setelah itu kami menyimpan tas kami di loker dan kembali melanjutkan oneline lagi di dalam dapur dan kami di suruh membaca buku kecil dan setelah itu kami segera mungkin mengumpulnya karena review akan segera berlangsung ,  menurut saya review sangat penting karena untu mengingkatkan lagi kita kembali tentang dasar-dasar memasa , adapun yang lain nya ada potongan sayuran macam-macam metode memasak dan masih banyak lagi.



     Setelah itu kami di review satu persatu sama kakak senior saya di review dan saya menjawabnya , dan teman saya tidak,, jadi dapat hukuman memakan bawang putih dan setelah itu kita di suruh oleh kakak senior untuk banyak belajar dan membaca buku kecil kami lebih giat lagi , oh iya ada pertanyaan kakak senior kenapa kami imau mengambil jurusan bog , menurut saya saya ingin belajar memasak lebih detaillagi dan ingin menambah pengetahuan di dalam bidang perkulineran serta nanti saya ingin membuka toko kue.




     Dan setelah itu saya membantu teman saya yang lagi praktik saya memotong selery dan juga daun bawang dan tidak lupa juga saya mencuci piring , plating salad dan menhidangkan nya  dan setelah itu saya memulai mengatur roti saya di dalam keranjang roti dan menghidangkan nya dan setelah itu saya mendapatkan table maner saya bersama teman yang lain nya beberapa menit lagi restoran buka tandanya saya dan teman saya harus menuju ke restoran dan setelah table maner kami melakukan, oneline dan melakukan general cleaning , dan setelah itu kami langsung oneline dan pulang.



Tidak ada komentar:

Posting Komentar

market

Rabu, 15 Januari 2020 PASAR PATTALLASSANG TAKALAR 1. Daun Ubi Rp. 3.000 1 ikat 2. Daun Bawang Rp. 15.000 1 ikat 3....